Wednesday, June 27, 2012

Multi OS Windows 7 – Windows 8 menggunakan VHD

Sekitar pertengahan Juni 2012 lalu, Microsot meluncurkan sistem operasi terbarunya, Windows 8. Windows 8 merupakan First Touch Operating System. Saat ini rilis terakhir Windows 8 sudah mencapai versi Release Preview, yang artinya sebentar lagi akan diluncurkan versi finalnya. Tapi, walaupun belum mencapai versi final, para pengguna sudah bisa mencicip berbagai fitur yang ada. Windows 8 mempunyai konsep baru, yaitu metro apps. Banyak fasilitas baru yang rasanya sayang untuk dilewatkan. Dengan konsep baru ini, diharapkan para pengembang bisa semakin berkreasi untuk membuat aplikasi yang inovatif. Di sini akan dijelaskan bagaimana mencoba Windows 8 tanpa menginstal partisi baru, dan tentunya tidak mengganggu sistem operasi yang sudah terlebih dulu terinstal pada komputer.

View the original article here

Related Post



No comments:

Post a Comment